BUSINESS PLAN COMPETITION 2013
Menumbuhkan Jiwa dan Kompetensi Kewirausahaan Melalui Kreativitas dan Inovasi
Fakultas Ekonomi UNPRI kembali mengadakan kegiatan Business Plan Competition kali yang kedua. Acara ini diselenggarakan pada tanggal 14 Januari 2013 s/d 18 Januari 2013 bertempat di Kampus Universitas Prima Indonesia, Jl. Sekip Sp. Sikambing Medan. Business Plan Competition kali ini bertema: Menumbuhkan Jiwa dan Kompetensi Kewirausahaan Melalui Kreativitas dan Inovasi.
Ada berbagai SMA dan SMK sederajat se-kota Medan yang tentunya turut mengikuti lomba ini. Siapa aja yah? SMA Pariwisata YAPIM, SMA WR. Supratman 1, SMA Negeri 14, Madrasah Aliyah Raudhatul Hasanah, SMA St. Thomas 1, SMK Al-Wasliyah 3, SMA Dharma Pancasila, SMK Negeri 8, SMA Kemala Bhayangkari I, SMA Global Prima, SMK Sinar Husni, SMA Abdi Negara, SMA Harapan 2, SMA UISU, SMK Negeri 1, SMA Pangeran Antasari, SMK Wiyata Darma Medan. Yang sangat menarik dari Kompetisi ini adalah tiap tim dapat mengikuti lomba tanpa dikenai biaya apapun dari Panitia.
Acara ini ditutup pada hari Minggu, 20 Januari 2013 di Kampus Universitas Prima Indonesia Medan, Jl. Sekip Sp. Sikambing Medan.
- Pemenang I dimenangkan oleh SMA Pangeran Antasari dengan judul: “Sapu Lidi Multifungsi”.
- Pemenang II dimenangkan oleh Madrasah Aliyah Raudhatul Hasanah dengan judul: ”Abon Cahi Bang Dame“.
- Pemenang III dimenangkan oleh SMA WR. Supratman 1, dengan judul: “Creative Managing Greenware“.
Setiap Pemenang tentunya mendapat hadiah yang menarik.
- Juara I mendapat uang tunai Rp. 2.500.000 + Piala + Sertifikat + Beasiswa Rp. 9.000.000.
- Juara II mendapat uang tunai Rp. 1.850.000 + Piala + Sertifikat + Beasiswa Rp. 3.000.000.
- Juara III mendapat uang tunai Rp. 1.200.000 + Piala + Sertifikat + Beasiswa Rp. 3.000.000.
- Juara IV s/d Juara X diberikan hadiah yang menarik dan sertifikat dari UNPRI.
Panitia berharap, dengan adanya lomba ini, dapat memacu semangat dan mengasah kemampuan siswa/i SMA dan SMK dalam bidang kewirausahaan dan menjadi wirausahawan muda yang sukses.
Mantan Direktur Utama Bank Sumut Gus Irawan Pasaribu, SE., AK. didampingi Ketua BPH Unpri Tommy Leonard, SH., MKn, Wakil Rektor II Ermi Girsang, SKM, MKes, Ka Humas Ramli J. Marpaung, SH. meninjau stand SMA Global Prima Medan pada Acara Penutupan Lomba Business Plan Competition Siswa/i SMA & SMK se - Kota Medan Periode II, yang diselenggarakan Fakultas Ekonomi Unpri di kampus Unpri Jalan Sekip simpang Sikambing Medan
Berita Seputar Ekonomi:
- Festival Kewirausahaan FE Unpri Ajak Pelajar Menjadi Wiraswasta - Kepala Perwakilan BI Sumut : Unpri diharapkan Menjadi Road Model Perguruan Tinggi Tempat Mengembangkan Wiraswasta
- PELANTIKAN KAPRODI FAKULTAS EKONOMI - Acara Pelantikan Ketua dan Sekretaris Program Studi Akuntansi dan Manajemen Fakultas Ekonomi
- Yudisium - Fakultas Ekonomi Universitas Prima Indonesia 2019
- SEMINAR PASSION OF INNOVATION FOR YOUNG GENERATION - Prof. Rhenald Kasali, Ph.D. "Indonesia Tak Miskin Entrepreneur"
- FE UNPRI GELAR SEMINAR NASIONAL ENTREPRENEURSHIP DAN PUBLIC SPEAKING - Dr. RE Nainggolan M.M : Tingkat Pengangguran Terbuka Mengalami Penurunan Dari 6,17 Persen Menjadi 5,94 Persen
Berita Lain:
- BUKA PUASA BERSAMA - Keluarga Besar Unpri Buka Puasa Bersama Dengan Para Anak Panti Asuhan se-Kota Medan
- Empat Dokter Ahli Bedah Belgia Berbagi llmu Kepada Mahasisvva FK UNPRI - Universite Catholique De Louvain (UCL) Belgium berbagi ilmu pengetahuan kepada Fakultas Kedokteran FK UNPRI dalam ’Surgery Seminar Update',
- FKG UNPRI- PT Unilever Indonesia Gelar BKGN - Wali Kota Medan Minta Dokter dan Mahasiswa FKG UNPRI Terus Mengabdikan Diri Pada Masyarakat.
- MIKROTIK ACADEMY - Fakultas Teknologi & Ilmu Komputer Menyelenggarakan Program Mikrotik Academy
- Dekan FKG Unpri Lantik Dokter Gigi Baru -
Berita Halaman Depan:
- Pusat Studi Akademik UNPRI, siap sukeskan seluruh Program MBKM - PSA UNPRI
- UNPRI-HIPMI SUMUT Resmi Jalin Kerjasama, Bertekad Hasilkan Entrepreneur Muda dari Mahasiswa - Nota Kesepakatan dan Nota Kesepahaman
- Wisuda UNPRI Periode II 2022 : Kemampuan Teknologi Digital dan Tenaga Profesional - Wisuda UNPRI Periode II 2022
- UNPRI dan BRIN Gelar Sosialisasi Program Belajar Berbasis Riset - Program Direktorat Manajemen Talenta BRIN
- Professor Terawan dikukuhkan sebagai Dewan Penasehat dan Dosen Kehormatan UNPRI - Sewindu RSU. Royal Prima
- Ditutup dengan Malam Kebudayaan, UNPRI Sukses Menyelenggarakan Pertukaran Mahasiswa Merdeka – Inbound - Pertukaran Mahasiswa Merdeka - Inbound Universitas Prima Indonesia
- UNPRI Medan Grand Launching Program Doktor Hukum - Grand Launching Doktor Hukum UNPRI
- Kahiyang Ayu Resmikan Fakultas Ekonomi Expo UNPRI - Fakultas Ekonomi Expo UNPRI
- UNPRI Gelar Webinar Internasional Teknologi Informasi - International Conference on Mechanical, Electronics, Computer, and Industrial Technology (MECnIT 2021)
- Memperingati BKGN 2021, FKG UNPRI Sukses Laksanakan Webinar Nasional Edukatif - Bulan Kesehatan Gigi Nasional 2021
- UNPRI meresmikan Fakultas Kedokteran, Kedokteran Gigi, dan Ilmu Kesehatan serta melatik Dekan FKKGIK. - Fakultas Kedokteran, Kedokteran Gigi dan Ilmu Kesehatan (FKKGIK)
- UNPRI Sambut Kedatangan Mahasiswa Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka - Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka
- Serahkan 300 Beasiswa, Walikota Medan Ingatkan terus Berbakti Kepada Orangtua - Beasiswa Kolaborasi Medan Berkah dari Bapak Bobby Nasution
- Eksistensi Generasi Z dalam Melestarikan Nilai Kearifan Lokal Di Era Disrupsi 4.0 - Webinar Nasional Fakultas Hukum UNPRI
- UNPRI Gelar Webinar Technopreneurship - SNITIK 2021
- Wali Kota Medan Tinjau Pelaksanaan Ujian Beasiswa Medan Berkah - Beasiswa Kolaborasi Medan Berkah dari Bapak Bobby Nasution
- Program KMMI 2021 UNPRI Resmi Ditutup, Peserta : Sangat Baik dan Profesional. - Program Kredensial Mikro Mahasiswa Indonesia
- Mengukir Prestasi ditengah Pandemi, Mahasiswa UNPRI Raih Mendali PON 2021 - PON XX PAPUA 2021
- Walikota Medan dinobatkan sebagai Tokoh Peduli Pendidikan oleh UNPRI - Acara Penyerahan Beasiswa kepada 300 Mahasiswa
- Dirjen DIKTI: UNPRI Kampus Masa Depan - Peresmian Laboratorium Terpadu dan OSCE CENTER Fakultas Kedokteran Universitas Prima Indonesia
- Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Prima Indonesia Ciptakan Filter Air Bersih - Pengabdian Masyarakat
- SAH ! Pertama di Sumatera Utara, UNPRI buka Prodi Sarjana Design Komunikasi Visual. - Fakultas Teknologi dan Ilmu Komputer, Program Studi Sarjana Design Komunikasi Visual (DKV)
- Virtual Launching KMMI UNPRI disambut Antusias Tinggi, Kepala L2DIKTI SUMUT : KMMI UNPRI Terdepan di SUMUT ! - Program Kredensial Mikro Mahasiswa Indonesia (KMMI) 2021
- Dihadiri Kemenparekraf dan Walikota Medan, Webinar Nasional ke-16 Fakultas Ekonomi UNPRI berlangsung sukses dan meriah. - Innovative Business Idea In The Era of Physical Distancing
- Mengukir Prestasi ditengah Pandemi, InHeNce 2021 UNPRI berjalan dengan sukses ! - Internasional Conference on Health, Instrumentation & Measurement and Natural Sciences
- Fakultas Kedokteran Universitas Prima Indonesia Raih Akreditasi A - Program Studi Sarjana Pendidikan Dokter dan Profesi Dokter
- Mr dan Mrs Unpri - Pemilihan Mr dan Mrs Unpri untuk pengembangan minat dan bakat mahasiswa
- UNPRI UNIVERSITAS UNGGULAN DI SUMATERA UTARA - Koordinator Kopertis Wilayah I Sumut: UNPRI Universitas Swasta Berkualitas
- Universitas Prima Indonesia Gelar Wisuda Drive Thru Agustus 2020 - Wisuda Unpri dengan Protokol Kesehatan Covid-19
- UNPRI Rangking 4 Universitas Swasta Terbaik di Sumut -
- Hero is Us, Chairty Fun Run -
- Alumni FKIP Unpri Terima Beasiswa S2 dari Pusan National University. -